Seorang siswi menggantung karya poster mereka dalam rangkaian kontes poster internasional, yang jadi bagian Festival Road to Zero Hunger di Taman Menteng.

Memasak Ayam ASUH untuk Merayakan Hari Pangan Sedunia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pangan Dunia (FAO) Indonesia berkolaborasi dengan penggerak masyarakat “Memasak di Akhir Pekan” (MAP), memasak Ayam ASUH. Acara ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran anak muda terkait pemahaman mereka tentang makanan dan pertanian, sambil juga merayakan kekayaan masakan tradisional Indonesia.Perwakilan FAO Indonesia bersama dengan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Anies Baswedan, pejabat Kementerian dan Kelompok Wanita Jakarta PKK...

Dua orang pekerja tengah memotong pohon sagu

FAO Bentuk Kelompok Usaha Sagu di Kendari

REPUBLIKA.CO.ID, KENDARI -- Organisasi Pangan dan Pertanian dunia (Food And Agriculture Organization/FAO) membentuk kelompok usaha sagu di Sulawesi Tenggara (Sultra) yang diberi nama usaha sagu Meambo Food. Field Supervisor FAO Muhammad Reza Ramadhan mengatakan, kelompok usaha tersebut mencakup seluruh wilayah Sulawesi Tenggara"FAO telah membentuk kelompok usaha sagu Meambo Food pada 6 Desember 2017, dengan tujuan untuk mengolah sagu dari...