Gareth Bale bereaksi selama babak 32 besar Liga Eropa UEFA, pertandingan sepak bola leg kedua antara Tottenham Hotspur dan Wolfsberger AC di London, Inggris, 24 Februari 2021.

Mourinho Salahkan Real Madrid atas Performa Bale

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON--Pelatih Tottenham Hotspur Jose Mourinho menyalahkan Real Madrid atas performa Gareth Bale yang lambat bersama The Lilywhite. Bale baru saja tampil apik melawan Burnley dan membawa Tottenham 4-0. Dalam laga tersebut dia mencetak dua gol. Sejak kedatangannya dari Madrid pada September 2020 lalu, pemain Internasional Wales tersebut tak langsung menemukan bentuk terbaiknya. Ia bahkan sering duduk di bangku cadangan. Namun...

Gareth Bale

Mourinho Kecewa kepada Bale

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho dikabarkan kecewa pada sikap salah satu pemainnya, Gareth Bale beberapa hari terakhir.  Bale tidak tampil saat Spurs takluk dengan skor 4-5 di Piala FA kontra Everton, Kamis (11/2). Mourinho mengungkapkan, cedera membuat gelandang asal Wales itu tidak memperkuat timnya.  "Kami menghadapi West Brom akhir pekan lalu dan dia (Bale) sudah tidak bertanding. Di hari...