Pemain Wales Kieffer Moore merayakan setelah mencetak gol pembuka timnya pada pertandingan grup A kejuaraan sepak bola Euro 2020 antara Wales dan Swiss, di stadion Olimpiade Baku, di Baku, Azerbaijan, Sabtu (12/6).

Atmosfer di Stadion Diyakini Tingkatkan Permainan Wales 

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mark Hughes percaya kerumunan yang lebih besar dan suasana yang lebih 'berisi emosi' akan membantu Wales meningkatkan permainan mereka melawan Turki di Baku, Rabu (16/6) malam WIB.  Pasukan Robert Page akan berusaha untuk mendapatkan tiga poin sebelum pertandingan final yang sulit melawann Italia pada Ahad (20/6) setelah hasil imbang 1-1 dalam pertandingan pembukaan Grup A Euro 2020 mereka...

Daniel James (kanan) saat memperkuat Wales.

Daniel James Yakin Lini Serang Wales Ditakuti di Euro 2020

REPUBLIKA.CO.ID, CARDIFF -- Daniel James yakin lini serang Wales akan ditakuti oleh lawan di Euro 2020. Timnas Wales akan melawan Swiss dalam laga pembuka di Stadion Olimpiade Baku, Azerbaijan, akhir pekan ini. Pelatih interim Robert Page punya sejumlah penyerang yang cukup bagus di dalam skuadnya. James kemungkinan akan jadi starter bersama kapten Gareth Bale. Sementara target man Kieffer Moore, Harry Wilson,...