Idul Adha menyimpan potensi ekonomi yang sangat besar. Foto ilustrasi

Potensi Rp 24,5 Triliun Nilai Kurban Hingga Perbaikan Gizi Kelas Bawah

REPUBLIKA.CO.ID, Umat muslim seluruh dunia, terkhusus Indonesia, baru saja merayakan Idul Adha 1444 Hijriyaah. Memang tidak sesukacita perayaan Idul Fitri, tetapi sebenarnya Idul Adha menyimpan potensi luar biasa dalam perayaannya. Saat Idul Adha, yang umumnya dirayakan secara sederhana paling banter membakar satai kambing, justru menghasilkan perputaran uang produktif yang luar biasa. Pantaslah masyarakat Indonesia disebut warga negara paling dermawan. Alasannya, dalam...

Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak

PM Inggris Apresiasi Kontribusi Muslim di Momen Idul Adha

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak mengucapkan selamat Idul Adha kepada umat Islam di Inggris Raya dan di seluruh dunia pada Rabu (28/6/2023). Dalam sebuah pesan yang dikeluarkan oleh pemerintah Inggris, Sunak mengakui kontribusi berharga yang diberikan oleh komunitas Muslim terhadap kehidupan Inggris. “Selamat hari raya untuk umat Islam di Inggris dan di seluruh dunia,” kata Sunak. Sunak mengatakan dikutip...