Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona merah pada perdagangan Rabu (9/9). Indeks melemah 0,79 persen atau terpangkas 41 poin ke level 5.202,74. Pelemahan IHSG ini sejalan dengan bursa global yang bergerak negatif.

IHSG Melemah Diwarnai Sentimen Negatif Bursa Global

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona merah pada perdagangan Rabu (9/9). Indeks melemah 0,79 persen atau terpangkas 41 poin ke level 5.202,74. Pelemahan IHSG ini sejalan dengan bursa global yang bergerak negatif.  Dari bursa saham AS, indeks Nasdaq memimpin pelemahan dengan turun sebesar 4,11 persen, lalu diikuti S&P500 2,78 persen dan Dow Jones turun 2,25 persen....

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona positif pada perdagangan hari ini, Selasa (8/9). Indeks menguat 0,33 persen atau terkerek naik 17,22 poin ke level 5.247,42.

Selasa , 08 Sep 2020, 09:30 WIB

IHSG Berpotensi Menguat di Tengah Tekanan Pasar

Warga mengamati pergerakan harga saham pada layar telepon pintarnya,  di Jakarta, Senin (31/8). Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Selasa (1/9) ditutup menguat 72 poin atau naik 1,38 persen ke level 5.310.

Selasa , 01 Sep 2020, 17:06 WIB

IHSG Menguat di Tengah Tekanan Deflasi

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona positif pada perdagangan Selasa (25/8). Indeks saham menguat 0,90 persen atau naik 47 poin dan membawanya tembus ke level 5.324,74.

Selasa , 25 Aug 2020, 09:25 WIB

IHSG Tembus 5.300 Seiring Penguatan Wall Street

Karyawan mengamati layar pergerakan harga saham di gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta. IHSG Rabu (19/8) ditutup melemah 22,36 poin atau 0,42 persen ke posisi 5.272,81. , Jumat (17/7). IHSG ditutup melemah 18,789 poin atau 0,37 persen di level 5.079,58.

Rabu , 19 Aug 2020, 16:55 WIB

IHSG Terkoreksi Dipicu Aksi Ambil Untung

IHSG Senin (10/8) pagi dibuka menguat 5,34 poin atau 0,1 persen ke posisi 5.149,23. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 bergerak turun 1,2 poin atau 0,15 persen menjadi 807,39.

Senin , 10 Aug 2020, 10:01 WIB

IHSG Awal Pekan Menguat Terdorong Gaji ke-13

Karyawan memotret layar Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Rabu (5/8). IHSG ditutup menguat 1,03 persen atau 52 poin ke level 5.127,05. Penguatan IHSG berbanding terbalik dengan realisasi pertumbuhan ekonomi kuartal II yang diumumkan minus 5.3 persen. Republika/Putra M. Akbar

Rabu , 05 Aug 2020, 18:52 WIB

Tak Terpengaruh Rilis PDB, IHSG Ditutup Menguat

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terus bergerak naik setelah diumumkannya pertumbuhan domestik bruto (PDB) kuartal II 2020 yang mengalami kontraksi dalam. Pada perdagangan sesi II, IHSG menguat sebesar 0,82 persen atau bertambah 41 poin ke level 5.116,66.

Rabu , 05 Aug 2020, 14:28 WIB

Ekonomi Terkontraksi, IHSG Masih Bergerak Naik

IHSG ditutup melemah 143,4 poin atau 2,78 persen ke posisi 5.006,22 pada Senin (3/8).

Senin , 03 Aug 2020, 17:00 WIB

IHSG Awal Pekan Anjlok Seiring Aksi Jual

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak di zona negatif pada perdagangan pagi ini Jumat (24/7). Indeks saham melemah 0,64 persen atau berkurang 32,84 poin ke posisi 5.112,16.

Jumat , 24 Jul 2020, 09:37 WIB

IHSG Terkoreksi Mengikuti Bursa Global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona positif pada perdagangan Rabu (22/7). Indeks saham menguat 0,46 persen atau naik 23 poin ke level 5.138. Pembukaan IHSG hari ini melanjutkan penguatan perdagangan kemarin yang ditutup di teritori hijau.

Rabu , 22 Jul 2020, 09:47 WIB

IHSG Menguat Didukung Sentimen Positif Global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona hijau pada perdagangan awal pekan ini, Senin (20/7). Indeks saham menguat 0,22 persen dan membawanya naik  11,02 poin ke posisi 5.090,60. Akhir pekan lalu, IHSG ditutup melemah di posisi 5.079,58.

Senin , 20 Jul 2020, 09:23 WIB

IHSG Dibuka Menguat di Awal Pekan

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berakhir di zona negatif pada perdagangan Kamis (9/7). Indeks saham melemah 0,46 persen atau turun 23,38 poin ke level 5.052,79.

Kamis , 09 Jul 2020, 17:17 WIB

IHSG Anjlok Diwarnai Aksi Ambil Untung

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona positif pada perdagangan hari ini, Jumat (3/7). Indeks saham menguat sebesar 0,45 persen atau bertambah 22, 56 poin ke level 4.989,34.

Dibuka Menguat, IHSG Diprediksi Bakal Tembus 5.000 Hari Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona positif pada perdagangan hari ini, Jumat (3/7). Indeks saham menguat sebesar 0,45 persen atau bertambah 22, 56 poin ke level 4.989,34. Penguatan IHSG ini turut didorong oleh indeks LQ45 yang naik 0,61 persen. Analis Artha Sekuritas Indonesia, Dennies Christopher, pun memprediksi pergerakan IHSG sepanjang hari ini akan berakhir dengan menguat....

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona hijau pada perdagangan Jumat (19/6). Indeks saham menguat 0,72 persen atau naik 35 poin ke level 4.960,47.

Jumat , 19 Jun 2020, 09:33 WIB

IHSG Menguat di Akhir Pekan

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona merah pada perdagangan Kamis (18/6). Indeks saham melemah 0,40 persen ke level 4.968,17.

Kamis , 18 Jun 2020, 09:32 WIB

IHSG terkoreksi Terimbas Sentimen Dalam Negeri

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona hijau pada perdagangan hari ini, Rabu (17/6). Indeks saham menguat sebesar 0,3 persen ke level 5.005,86.

Rabu , 17 Jun 2020, 09:23 WIB

IHSG Menguat Ditopang Sentimen Global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa (16/6) pagi bergerak menguat terbawa kenaikan bursa saham global. Pada pukul 09.16 WIB, IHSG menguat 101,1 poin atau 2,1 persen ke posisi 4.917,43.

Selasa , 16 Jun 2020, 10:00 WIB

IHSG Menguat Terbawa Kenaikan Bursa Saham Global

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka di zona negatif pada perdagangan pagi ini, Jumat (5/6). Indeks saham melemah 0,29 persen atau turun 14,35 poin ke posisi 4.902,35. IHSG kembali melemah setelah sepekan lamanya menguat.

Jumat , 05 Jun 2020, 09:19 WIB

IHSG Lanjutkan Pelemahan di Akhir Pekan