Alessandro Bastoni dari Inter Milan (kiri) menjaga penyerang Manchester City Erling Haaland pada final Liga Champions 2023.

Bastoni Kini Percaya Inter Bisa Bersaing dengan Tim Mana Pun Usai Final Liga Champions

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Alessandro Bastoni menegaskan bahwa Inter dapat bersaing dengan tim-tim terbaik di Eropa. Ini ia rasakan setelah meladeni Manchester City pada final Liga Champions musim lalu. Bek asal Italia ini merilis wawancara dengan mantan rekan setimnya Andrea Ranocchia di podcast ‘Frog Talks’ di mana ia mengungkapkan bahwa ia ingin meninggalkan Nerazzurri pada musim pertamanya di klub di bawah asuhan...

Penyerang Inter Milan Lautaro Martinez.

10 Pemain Termahal Serie A pada 2024

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bursa transfer musim dingin baru saja dibuka tepat pada awal tahun 2024. Bersamaan dengan dibukanya bursa transfer, Football Italia menyoroti 10 pemain termahal Serie A pada awal tahun ini. Berdasarkan valuasi dari Transfermarkt, Lautaro Martinez dan Victor Osimhen adalah pemain termahal di Serie A. Nilai transfer keduanya yang dilaporkan masing-masing sebesar 110 juta euro atau sekira Rp 1,8...