Sejumlah pengungsi mengantri bantuan logistik yang terdampak gempa bumi di Mamuju, Sulawesi Barat, Kamis (21/1/2021). Pasca terjadinya longsor yang menutup jalan trans Sulawesi di Kabupaten Majene penyaluran logistik dari berbagai daerah di Sulawesi Selatan kini mulai lancar.

Warga Terdampak Gempa Majene Masih Alami Trauma

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Dampak gempa yang melanda Kabupaten Majene masih dirasakan baik fisik maupun mental. Salah satu dokter Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC), Wildan Firmansyah mengungkapkan, mereka masih butuh layanan kesehatan.Bersama rekan Imam Fitrianto, Wildan jadi salah satu tenaga medis yang mendapat tugas dari pusat krisis BNPB. Mereka membuka layanan kesehatan ke warga Dusun Taukung, Desa Tandeallo, Kecamatan Ulumanda,...

Warga Pulau Batang Dua, Kota Ternate, Maluku Utara, mengungsi ke bukit-bukit saat malam hari. Mereka masih khawatir terjadi gempa susulan pascagempa berkekuatan magnitudo pada Kamis (14/11) lalu.

Gempa Maluku Utara, 3 Luka dan 36 Bangunan Rusak

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan, terdapat tiga korban luka-luka dan 36 bangunan rusak ringan akibat gempa berkekuatan magnitudo 7,1 yang mengguncang Maluku Utara dan Sulawesi Utara pada Kamis (14/11) lalu. Kepala Pusat Data, Informasi dan Humas BNPB Agus Wibowo, mengatakan, untuk di Kota Ternate, Maluku Utara, terdapat 33 bagunan rusak dan tiga korban luka-luka."Korban dan...