Pemain Leicester City, Jamie Vardy (dua kiri), melakukan selebrasi usai menjebol gawang Sunderland dalam laga Liga Primer Inggris di Stadium of Light, Sunderland, Ahad (10/4).

Chelsea Siap Bantu Leicester Raih Gelar Juara, Gimana Caranya?

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Kompetisi Liga Primer Inggris tinggal tiga laga lagi. Praktis kini tinggal menyisakan dua tim yang berpeluang meraih gelar juara pada akhir musim nanti. Leicester City masih memimpin di puncak klasemen sementara, dan Tottenham Hotspurs mengintip di posisi dua. Namun rival satu kota The Lilywhite, Chelsea, berhasrat untuk membantu Leicester meraih gelar juara Liga Premier Inggris pada...

Arsene Wenger (tengah)

Senin , 25 Apr 2016, 09:00 WIB

Ups...Wenger Frustrasi, Kenapa?

Francesco Totti

Senin , 25 Apr 2016, 04:39 WIB

Ranieri Bantah Kabar Totti ke Leicester

Claudio Ranieri

Leicester City - West Ham Imbang 2-2, Ini Komentar Ranieri

REPUBLIKA.CO.ID, LEICESTER  -- Tim penuh kejutan Leicester City gagal menang saat menjamu tim kuda hitam asal London West Ham United di King Power Stadium, Ahad (17/4) malam WIB. The Foxes harus puas bermain imbang 2-2 sehingga mereka hanya memetik satu angka pada matchday 34 Liga Primer Inggris. Gol Si Rubah dilesakkan oleh Jamie Vardy dan Leonardo Ulloa. Sementara balasan The...