Salah seorang tahanan (ilustrasi).

Malaysia-Brunei Sepakati Kerja Sama Perpindahan Tahanan dan Peradilan Syariah

REPUBLIKA.CO.ID, KUALA LUMPUR -- Malaysia dan Brunei Darussalam menyepakati tiga perjanjian kerja sama dalam Konsultasi Pemimpin Tahunan Malaysia-Brunei (ALC) ke-24 yang berlangsung di Seri Perdana, Putrajaya. Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim dan Sultan Brunei Darussalam Sultan Hassanal Bolkiah menyaksikan penandatanganan tiga nota kesepahaman (MoU) terkait perpindahan tahanan dua negara (ITOP), kerja sama bidang olah raga dan peradilan syariah dalam perundingan...

Seorang wanita yang memakai masker wajah berjalan di Menara Kembar Petronas di Kuala Lumpur, Malaysia.

Pelaku Industri Malaysia Keluarkan Rp 9,97 Triliun untuk Belanja Lingkungan

REPUBLIKA.CO.ID, KUALA LUMPUR -- Pelaku industri Malaysia mengeluarkan 3,1 miliar ringgit Malaysia (RM) atau sekitar Rp9,97 triliun untuk belanja perlindungan lingkungan pada 2021. Menurut Departemen Statistik Malaysia (DOSM), dalam laporannya dikeluarkan di Putrajaya, Rabu (21/6/2023), angka tersebut meningkat 48 persen jika dibandingkan tahun sebelumnya. Pengelolaan polusi mendominasi pengeluaran perlindungan lingkungan dengan total RM2,2 miliar atau sekitar Rp7,07 triliun, atau 70,9 persen...