Masjid Jogokariyan Yogyakarta.

Masjid Jogokariyan Gelar Pemberdayaan Masjid Bersama Sandiaga Uno

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Masjid Jogokariyan kembali menggelar Workshop Pemberdayaan Ekonomi Masjid. Kali ini, mengangkat tema Masjid Sebagai Destinasi Wisata Religi yang akan diselenggarakan selama tiga hari mulai 25-27 Maret 2022 mendatang. Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian Road to KRI 2022, yang digelar lewat kerja sama Masjid Jogokariyan dan Bank Syariah Indonesia (BSI). Menghadirkan narasumber seperti Menteri Pariwisata dan Ekonomi...

Masjid Jogokariyan, Yogyakarta.

Kumpulkan Dana Kapal Selam, Jogokariyan akan Kunjungi PT PAL

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pengurus Masjid Jogokariyan akan mengunjungi PT PAL Indonesia (Persero) di Surabaya. Ketua Dewan Syuro Takmir Masjid Jogokariyan, Ustaz Muhammad Jazir mengatakan, kunjungan dilakukan untuk melihat katalog desain kapal selam yang akan dibeli untuk mengganti KRI Nanggala-402. Penggalangan dana untuk membeli kapal selam pengganti KRI Nanggala-402 ini sudah terkumpul setidaknya Rp 365 juta pada 27 April 2021 ini....