Menpora Zainudin Amali terus mendorong anak muda Indonesia untuk menjadi pemuda kreatif, inovatif, mandiri dan berdaya saing.

Buka Webinar HIPMI, Menpora Berharap Pemuda Lebih Inovatif

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Zainudin Amali terus mendorong anak muda Indonesia untuk menjadi pemuda kreatif, inovatif, mandiri dan berdaya saing serta menumbuhkan semangat kewirausahaan. Pesan itu disampaikan oleh Menpora RI saat membuka acara Webinar Pemuda Entrepreneur bersama Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) dengan judul "Jalan Menuju Indonesia Emas" di kantot Kemenpora, Jakarta, Selasa (21/7)...

Menpora Zainudin Amali menerima kunjungan Dubes Kuba.

Menpora Terima Kunjungan Dubes Kuba

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemuda dan Olah raga (Menpora) RI, Zainudin Amali, didampingi Sesmenpora Gatot S Dewa Broto menerima kunjungan audiensi Duta Besar Indonesia untuk Kuba, Nana Yuliana, bersama Duta Besar Kuba untuk Indonesia, Tania Velazgues Lopes, dan Wakil Ketua BSANK Arsyad di Kantor Kemenpora, Jakarta, Selasa (16/1). Pertemuan ini membahas rencana kelanjutan kerja sama dibidang olah raga antara Indonesia...