Pemahaman Moderasi Beragama melalui Mimbar Khutbah Jum'at

Pemahaman Moderasi Beragama Melalui Mimbar Khutbah Jumat

Khutbah Jum'at menjadi sarana strategis untuk memberikan pemahaman moderasi beragama kepada jamaah.Islam washatiyah dalam hal ini ahlusunah waljamaah an Nahdliyyah agar menjadi pesan keagamaan dalam sholat Jumat. Melalui mimbar khutbah nilai nilain keagamaan yang damai dan menentramkan dapat disampaikan kepada jamaah. Khutbah tidsk boleh provokatif tapi hendaknya persuasif untuk mengajak kebaikan dan ibadah. Hal ini sangat penting mengingat agar...

Direktur Jenderal Bimas Islam Kemenag, Kamaruddin Amin menyampaikan sejumlah inovasi program dalam rangkaian Musabaqah Tilawatil Qur

Kemenag Harap MTQ Jadi Sarana Implementasi Moderasi Beragama

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Jenderal Bimas Islam Kemenag, Kamaruddin Amin menyampaikan sejumlah inovasi program dalam rangkaian Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ). Inovasi ini diharapkan mampu meningkatkan peran MTQ dalam menambah kecintaan masyarakat kepada Alquran. "Kemenag punya program prioritas moderasi beragama. MTQ harus menjadi sarana mendesiminasikan perilaku keagamaan yang moderat," kata Dirjen pada Rakornas Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an (LPTQ) di Hotel Aryaduta, Jakarta,...