Pemerintah segera menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) atau pasar murah serentak di 333 titik lokasi yang tersebar di tingkat provinsi dan kabupaten/kota.

Catat Jadwalnya, Pemerintah Gelar Pasar Murah di 333 Lokasi Mulai Senin

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah segera menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) atau pasar murah serentak di 333 titik lokasi yang tersebar di tingkat provinsi dan kabupaten/kota pada Senin, 26 Juni 2023. Pasar murah digelar guna memastikan ketersediaan pasokan dan keterjangkauan harga pangan jelang Hari Besar Keagamaan dan Nasional (HBKN) Idul Adha. Pelaksanaan GPM serentak ini secara resmi akan diluncurkan, Senin pagi, 26...

Kepala Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) Arief Prasetyo Adi. Badan Pangan Nasional atau National Food Agency(NFA) akan melakukan penyesuaian harga pembelian pemerintah (HPP) untuk komoditas gabah/beras sebagai salah satu langkah strategis untuk mengendalikan inflasi pangan menjelang Ramadhan dan Idul Fitri 1444 H.

NFA akan Sesuaikan HPP Beras untuk Kendalikan Inflasi Jelang Ramadhan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pangan Nasional atau National Food Agency(NFA) akan melakukan penyesuaian harga pembelian pemerintah (HPP) untuk komoditas gabah/beras sebagai salah satu langkah strategis untuk mengendalikan inflasi pangan menjelang Ramadhan dan Idul Fitri 1444 H. "Dalam beberapa hari ini,NFA akan mengundang kementerian dan lembaga terkait serta seluruh stakeholder perberasan nasional untuk menghitung bersama-sama HPP terbaru," ujar Kepala NFA Arief Prasetyo...