Buruh pelabuhan menurunkan beras impor asal Vietnam dari kapal kargo di Pelabuhan Malahayati, Kabupaten Aceh Besar, Aceh, Kamis (5/1/2023). Badan Pangan Nasional atau National Food Agency (NFA) akan menggelontorkan beras dari Perum Bulog hingga panen raya tiba dalam upaya menstabilkan harga beras di tingkat konsumen.

Minta Bulog Gelontorkan Beras, Badan Pangan: Jangan Ditahan!

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pangan Nasional atau National Food Agency (NFA) akan menggelontorkan beras dari Perum Bulog hingga panen raya tiba, dalam upaya menstabilkan harga beras di tingkat konsumen. Kepala NFA Arief Prasetyo Adi mengatakan, langkah stabilisasi ini akan terus ditingkatkan sampai panen raya padi tahun ini yang diperkirakan jatuh pada Februari-Maret. "Sekarang waktunya kami mengeluarkan beras Bulog melalui program Stabilisasi Pasokan...

Pekerja menata karung berisi beras di Gudang Perum Bulog, Pulo Brayan Darat, Medan, Sumatera Utara, Rabu (9/11/2022). Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi menyebutkan stok beras nasional dalam kondisi aman karena mengalami surplus sebesar 6,6 juta ton dari berbagai wilayah di Indonesia (data Bapanas per 7 November 2022).

Bulog Optimistis Kebutuhan Beras Operasi Pasar Terpenuhi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perum Bulog menyatakan optimistis kebutuhan beras untuk operasi pasar sebagai upaya stabilisasi harga akan mencukupi hingga akhir tahu ini. Meskipun diakui, pasokan cadangan beras pemerintah (CBP) yang digunakan untuk operasi pasar tengah mengalami penyusutan. Sekretaris Perusahaan Bulog, Awaluddin Iqbal, menyatakan, hingga saat ini pasokan CBP di gudang Bulog masih berkisar 700 ribu ton. Jumlah itu sangat mencukupi...