Wakil Ketua Baleg DPR RI Totok Daryanto memimpin rapat penyusunan program legislasi nasional (Prolegnas) RUU prioritas tahun 2018.

Kongres PAN Disarankan tak Digelar di Kota Kelahiran Caketum

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Partai Amanat Nasional (PAN) pada hari ini menggelar Rakernas V untuk tentukan jadwal dan lokasi kongres. Wakil Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) yang juga anggota pengarah rakernas, Totok Daryanto mengimbau agar lokasi kongres tidak digelar di tempat asal atau kelahiran calon ketua umum yang ikut kontestasi."Jadi mungkin salah satu rambu-rambu yang kita ingin pesan, imbaukan...

Partai Amanat Nasional

Pengamat: Sulit Bagi PAN untuk Jadi Oposisi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengamat Politik Ade Reza Hariyadi menilai akan sulit bagi Partai Amanat Nasional (PAN) untuk menempatkan posisinya sebagai oposisi pada pemerintahan periode 2019-2024. Sebab, posisi itu juga akan berpengaruh pada pergerakan mesin politik partai. "Akan sulit bagi PAN kalau kemudian berada di luar kekuasan, karena ini menyangkut sumber daya-sumber daya strategis yang diperlukan untuk menggerakkan mesin politik partai," jelas...

Partai Amanat Nasional

Jumat , 02 Aug 2019, 18:57 WIB

Politikus Senior: Kader PAN Ingin Ganti Zulkifli

Sekjen Partai Amanat Nasional (PAN) Eddy Soeparno

Sabtu , 20 Jul 2019, 00:52 WIB

PAN Tentukan Sikap Parpol Usai Rakernas

Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan bersama Ketua Dewan Pertimbangan PAN Amien Rais dan Ketua Umum Partai Idaman Rhoma Irama (dari kiri) tiba untuk menghadiri Rakernas IV PAN di Jakarta, Kamis (9/8).

Sabtu , 29 Jun 2019, 18:30 WIB

PAN Gelar Rakernas Setelah Idul Adha