Ketua Dewan Masjid Indonesia Jusuf Kalla

JK Minta Persoalan Boikot tidak Menyasar Produk Lokal Halal

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI) Jusuf Kalla (JK) meminta masyarakat tidak melakukan boikot terhadap produk-produk lokal menyusul agresi militer Israel terhadap Palestina. JK menilai, ajakan untuk boikot tetap harus direspons dengan bijak oleh seluruh masyarakat Indonesia. "Anda boleh menikmati produk sebaik-baiknya karena telah diberikan label halal," kata JK dalam kegiatan Doa Bersatu Untuk Palestina di Jakarta, dikutip...

Aktivitas penjualan pakaian bekas atau thrifting impor di Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin (20/3/2023).

Smesco Siap Bantu Pengusaha Thrifting Alihkan Usaha Jual Produk Lokal 

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Demi mendukung pelarangan impor dan pembelian produk pakaian bekas dari negara lain atau thrifting, Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop) melalui Smesco Indonesia siap menjadi mitra bagi para pebisnis baju bekas impor agar mengalihkan usahanya. Pengalihan itu dengan memasarkan produk lokal baru sebagai alternatif bisnis. Direktur Bisnis dan Pemasaran Smesco Indonesia Wientor Rah Mada mengatakan, aktivitas bisnis thrifting bertentangan...