Ole Gunnar Solskjaer

Solskjaer Akui MU Bakal Belanja Pemain pada Januari Ini

REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Pelatih Manchester United (MU) Ole Gunnar Solskjaer menegaskan striker Marcus Rashford mengalami cedera cukup parah pada bagian punggung. Dirinya pun mengaku akan melakukan manuver pada bursa transfer kali ini untuk menutup lubang tersebut."Sial bagi Marcus, dia akan keluar. Dia tidak akan kembali sampai setelah istirahat pertengahan musim. Saya tidak tahu berapa lama, saya bukan dokter," kata...

Marcos Llorente.

Sabtu , 18 Jan 2020, 09:15 WIB

Ini Lima Gelandang Incaran MU

Pep Guardiola

Guardiola Minta Petinggi MU Sabar dengan Solskjaer

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pelatih Manchester City Pep Guardiola menyarankan petinggi Manchester United (MU) untuk sabar dengan Ole Gunnar Solskjaer. Sebab dengan sabar, akan membuat pemain mengenal lebih dekat gaya permainan Solskjaer. Menurut Guardiola, Solskjaer, yang ditunjuk sebagai pelatih tengah musim pada Desember 2018, itu baru mengenal timnya. ''Itu perasaan saya, saat saya melihat timnya. Bahkan dalam pertandingan terakhir lawan...