Masyarakat yang disiplin terapkan prokes dan vaksinasi bisa cegah varian baru.

IDI: Masyarakat Garda Terdepan Cegah Varian Baru Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Daeng M Faqih, mengajak masyarakat menjadi garda terdepan dalam upaya pencegahan varian baru COVID-19 di Tanah Air. "Jika masyarakat disiplin menerapkan protokol kesehatan dan mengikuti vaksinasi, kemungkinan besar Indonesia bisa menghindari gelombang ketiga dan varian Omicron," kata Daeng M Faqih di Jakarta, Jumat (3/12). Menurut Daeng, tugas pemerintah adalah membuat...

Pakar asal Inggris sebut terlalu dini menilai Omicron dari varian sebelumnya.

Kamis , 02 Dec 2021, 16:39 WIB

Pakar Inggris: Terlalu Dini Menilai Omicron

Pandemi belum berakhir, jangan lengah (ilustrasi).

Rabu , 01 Dec 2021, 23:14 WIB

'Pandemi Belum Berakhir, Jangan Lengah'

Dunia Khawatirkan Varian Omicron

Rabu , 01 Dec 2021, 22:22 WIB

Arab Saudi Temukan Kasus Pertama Omicron

Penumpang yang mengenakan alat pelindung tiba di Bandara Internasional Incheon, di Incheon, Korea Selatan, 29 November 2021, karena otoritas kesehatan telah memberlakukan larangan masuk bagi kedatangan asing dari delapan negara Afrika, termasuk Afrika Selatan, untuk memblokir masuknya COVID-19 baru varian omicron

WHO: Belum Ada Bukti Varian Omicron Lebih Menular

REPUBLIKA.CO.ID, JENEWA – Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengungkapkan, sejauh ini belum ada bukti bahwa Covid-19 varian Omicron memiliki sifat lebih menular dibandingkan varian lain. Dalam hal gejala, Omicron pun kesamaan dengan lainnya.“Belum jelas apakah Omicron lebih menular (misalnya, lebih mudah menyebar dari orang ke orang) dibandingkan varian lain, termasuk Delta,” kata WHO dalam sebuah pernyataan pada Ahad (28/11), dikutip...