Jamal Khashoggi.

Ini Mengapa Turki tak Puas dengan Saudi Soal Khashoggi

REPUBLIKA.CO.ID, RIYADH -- Jaksa Arab Saudi merekomendasikan hukuman mati kepada lima tersangka pembunuh jurnalis Jamal Khashoggi. Mereka dinilai menjadi orang penting dalam pembunuhan yang terjadi pada 2 Oktober lalu di Konsulat Saudi di Istanbul.Namun lagi-lagi, langkah maupun rekomendasi tersebut tak memuaskan otoritas Turki. Pasalnya, Riyadh belum menjawab pertanyaan penting soal kasus iini. Menteri Luar Negeri Turki Mevlut Cavusoglu menilai,...

Jamal Khashoggi

Direktur CIA Telah Lihat Semua Bukti Pembunuhan Khashoggi

REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA -- Direktur CIA Gina Haspel dilaporkan telah melihat semua bukti terkait pembunuhan jurnalis Arab Saudi Jamal Khashoggi. Hal itu disampaikan seorang sumber keamanan Turki pada Selasa (6/11).“Bukti membuktikan operasi (pembunuhan Khashoggi) itu dilakukan atas perintah dari tingkat kepemimpinan tertinggi di Arab Saudi,” kata sumber tersebut mengungkapkan, dikutip laman Aljazirah.Haspel diketahui telah melakukan kunjungan ke Turki dua pekan...