Warga mengikuti prosesi Upacara Adat Bekti Pertiwi Pisungsung Jaladri, di Pantai Parangtritis, Bantul, Selasa (7/6/2022). Acara yang dikuti oleh masyarakat pesisir Pantai Parangtritis dan Pantai Parangkusumo itu menjadi bentuk syukur masyarakat kepada Tuhan atas segala rezeki.

Pemkab Bantul Catat 7.475 Turis ke Pantai Parangtritis Gunakan Visitingjogja

REPUBLIKA.CO.ID,BANTUL--Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mencatat sebanyak 7.475 wisatawan yang berkunjung ke kawasan Pantai Parangtritis selama libur akhir pekan terakhir melakukan reservasi melalui aplikasi visitingjogja yang disediakan pemerintah setempat."Data wisatawan yang mengunjungi kawasan Pantai Parangtritis berdasar reservasi melalui visitingjogja sejumlah 7.475 orang," kata Kasi Promosi dan Informasi Dinas Pariwisata Bantul Markus Purnomo Aji di Bantul, Senin (8/8/2022). Dia...

Wisatawan bermain di Pantai Sadranan Dusun Pulegundes, Sidoarjo, Tepus, Gunung Kidul, DI Yogyakarta, Ahad (24/10/2021). Sejak sepekan terakhir, seluruh kawasan wisata pantai di wilayah Kabupaten Gunung Kidul telah dibuka untuk umum dengan memberlakukan sistem ganjil genap untuk kendaraan roda empat ke atas guna mengurangi kepadatan pengunjung. (ilustrasi)

Gunung Kidul Catat Kunjungan 69.845 Wisatawan Saat Libur Akhir Pekan

REPUBLIKA.CO.ID,GUNUNG KIDUL --Dinas Pariwisata Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mencatat ada 69.845 wisatawan yang berkunjung di objek wisata yang dikelola oleh pemerintah daerah pada akhir pekan lalu."Kunjungan wisatawan pada Sabtu (14/5/2022) dan Minggu (15/5/2022) mencapai 69.845 orang dengan menyumbang pendapatan asli daerah sekitar Rp460 juta," kata Kepala Dinas Pariwisata Gunung Kidul Arif Aldian di Gunung Kidul, Senin (16/5/2022). Ia...