Presiden Joko Widodo melayani jamaah masjid Nurul Barkah berswafoto usai melaksanakan Salat Jumat disela sidak runway 3 di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (21/6/2019).

Harapan Jokowi di Ulang Tahunnya Ke-58

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) berulang tahun hari ini, Jumat (21/6). Tidak ada perayaan atau kegiatan spesial pada hari ulang tahun Jokowi ke-58 tahun. Presiden Jokowi tetap memilih melakukan kunjungan kerja, kali ini mengecek progres pembangunan landas pacu ketiga di Bandara Internasional Soekarno Hatta.Meski tak ada perayaan, pewarta istana yang sehari-hari meliput kegiatan kepresidenan berinisiatif memberikan kue...

Presiden Joko Widodo melakukan peninjauan rehabilitasi, peningkatan, dan penataan kawasan wisata Waduk Muara Nusa Dua,Kota Denpasar, Jumat (14/6).

Jumat , 14 Jun 2019, 22:52 WIB

In Picture: Presiden Tinjau Waduk Muara Nusa Dua

Presiden Joko Widodo beserta ibu negara Iriana Joko Widodo berbelanja buah di Pasar Sukawati, Gianyar, Bali, Jumat (14/6).

Jumat , 14 Jun 2019, 16:32 WIB

Presiden Kunjungan Kerja Sambil Momong Cucu

Presiden Joko Widodo (tengah) berbincang dengan warga saat pembagian paket sembako di Kelurahan Baranangsiang, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (3/6/2019).

Selasa , 04 Jun 2019, 15:28 WIB

Jokowi Bermalam Takbiran di Istana Bogor

Ruas jalan gerbang barat Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika di Desa Kuta, Kecamatan Pujut, Praya, Lombok Tengah, NTB, Minggu (24/2/2019). Di kawasan pariwisata yang dikelola Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) itu akan dibangun sirkuit berkelas MotoGP dengan konsep “Street Circuit”

Jokowi Janji Bangun 3 Infrastruktur Pendukung MotoGP Lombok

REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) berjanji segera membangun dan menyelesaikan tiga infrastruktur prioritas yang akan mendukung perhelatan MotoGP 2021. Indonesia akan menggelar satu seri MotoGP di kawasan ekonomi khusus (KEK) Mandalika yang berada di Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB). Jokowi menjelaskan, ketiga infrastruktur penunjang MotoGP 2021 meliputi perbaikan fasilitas pelabuhan, pengembangan jalan bebas hambatan (jalur by pass)...