Aplikasi Jago milik Bank Jago (ilustrasi).

Bank Jago Kantongi Laba Bersih Rp 28 Miliar pada Kuartal II 2022

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Bank Jago Tbk, menutup kuartal II 2022 dengan kinerja yang positif dan solid. Kondisi ini salah satunya tercermin dari perolehan laba bersih dari yang sebelumnya sempat mencatatkan kerugian.  Pertumbuhan positif dan solid terjadi pada sisi penghimpunan dana pihak ketiga (DPK), penyaluran kredit, dan jumlah nasabah pengguna digital banking. Penerimaan tinggi masyarakat terhadap Aplikasi Jago mendorong jumlah nasabah funding...

Talk Show Praktis dan Mudah Menghitung Zakat

Bagaimana Cara Praktis dan Mudah Menghitung Zakat?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Zakat menjadi faktor penting dalam ajaran Islam terutama untuk memberdayakan ekonomi lokal dan nasional. Zakat berperan besar dalam membantu mengurangi kemiskinan, pengangguran, memajukan pendidikan, hingga memajukan sektor produktif di level mikro dan ultramikro. Republika bersama Bank Jago menggelar talk show tentang Sharia Financial Planning: Praktis dan Mudah Menghitung Zakat pada Rabu (20 April 2022) pukul 14.00-16.00 WIB...