Sejumlah siswa mengikuti kegiatan belajar tatap muka. Ilustrasi

Sekolah Tatap Muka Kota Bogor Tunggu Vaksinasi Guru Selesai

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Pelaksanaan pembelajaran atau sekolah tatap muka di Kota Bogor belum ditentukan. Rencananya, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor menyelesaikan vaksinasi untuk para tenaga pendidik terlebih dahulu.Wali Kota Bogor, Bima Arya Sugiarto menegaskan, Pemkot Bogor menargetkan untuk menyelesaikan vaksinasi ke tenaga pendidik sebelum pembelajaran tatap muka dimulai.“Belum (mulai pembelajaran tatap muka), karena kita ingin nanti vaksin selesai untuk para...

Jadual belajar siswa sekolah menengah pertama di Bandung, Rakean Ahmad, saat mengikuti proses belajar jarak jauh yang ditayangkan Stasiun Televisi Republika Indonesia (TVRI) di Bandung

DPR Minta Pembelajaran Jarak Jauh Dievaluasi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) berharap agar pemerintah mengevaluasi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) yang diterapkan saat pandemi Covid-19. Wakil Ketua DPR Komisi VII Marwan Dasopang mengatakan pertumbuhan karakter anak tidak bisa disampaikan dengan baik hanya melalui daring. Menurutnya, pertumbuhan karakter anak bisa diajarkan dengan baik melalui praktik dan interaksi antara guru dan murid. Untuk itu, ia berharap agar pemerintah bisa...