Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau pelaksanaan akselerasi percepatan vaksinasi serentak se-Indonesia. Dalam kesempatan ini, Sigit berkesempatan mengecek langsung kegiatan yang dilaksanakan di Polda Gorontalo.

Waspadai Varian Omicron, Kapolri: Push Vaksinasi dan Patuhi Prokes

REPUBLIKA.CO.ID, GORONTALO -- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau pelaksanaan akselerasi percepatan vaksinasi serentak se-Indonesia. Dalam kesempatan ini, Sigit berkesempatan mengecek langsung kegiatan yang dilaksanakan di Polda Gorontalo.  "Baru saja kita melaksanakan berbagai rangkaian kegiatan dalam rangka mengakselerasi vaksinasi. Alhamdulilah khusus di Gorontalo pencapaiannya bisa tembus di atas 70 persen dan saya apresiasi," kata Sigit, Kamis (16/12). Capaian ini, kata Sigit, tak...

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan varian omicron sudah terdeteksi di Indonesia.

Breaking News: Varian Omicron Sudah Terdeteksi di Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengonfirmasi bahwa virus korona tipe baru (SARS-CoV-2) varian omicron terdeteksi di Indonesia. Budi mengungkapkan temuan kasus pertama omicron tersebut dalam konfrensi pers secara daring, Kamis (16/12)."Kemenkes tadi malam mendeteksi ada seorang pasien, N, terkonfirmasi omicron pada tanggal 15 Desember," ujar Budi.Lebih lanjut, Budi menjelaskan, N yang terkonfirmasi varian omicron adalah...