Industri Cina

Keuntungan Industri China Terus Tumbuh Empat Bulan Terakhir

REPUBLIKA.CO.ID, SHANGHAI – Keuntungan perusahaan industri China tumbuh selama empat bulan berturut-turut pada Agustus. Sebagian di antaranya didukung oleh perbaikan harga komoditas dalam manufaktur peralatan, menurut Biro Statistik Nasional pada Ahad (27/9).Pemulihan ekonomi China telah mendapatkan momentumnya. Tingkat permintaan yang perlahan membaik, stimulus pemerintah untuk dunia usaha dan ekspor yang sangat kuat mendorong terjadinya rebound pada Negeri Tirai Bambu.Seperti...

Kecerdasan buatan/ilustrasi

Kemenperin: Teknologi AI Dongkrak Produktivitas Industri

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menyebut pemanfaatan teknologi kecerdasan buatan (artificialintelligence/AI) menjadi salah satu bentuk penerapan industri 4.0, yang bakal mendongkrak efisiensi proses manufaktur dan produktivitas industri."Kalau kita lihat terminologi yang sederhana, AI mengganti fungsi manusia atau mesin dalam memproses informasi. Dengan menghasilkan machine language, semua data analitik bisa diproses, sehingga pengambilan keputusan bisa lebih cepat dan mengantisipasi...

Kawasan industri -- Ilustrasi

Kamis , 20 Aug 2020, 16:32 WIB

Kemenperin Pacu Daya Saing Kawasan Industri

Pekerja farmasi memproduksi obat di sebuah pabrik farmasi di Jakarta Timur.

Jumat , 07 Aug 2020, 14:25 WIB

Menperin: Industri Farmasi Tangguh Hadapi Pandemi

Produk logam buatan lokal.

Jumat , 07 Aug 2020, 02:55 WIB

Sentra IKM Logam akan Dibangun di Sumbar