Imbauan tidak bepergian diberlakukan karena kekhawatiran kasus Omicron (Foto: ilustrasi warga amerika)

Amerika Imbau Warganya tidak Bepergian ke Italia dan Greenland

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat (AS) pada Senin (13/12), mengimbau warga Amerika agar tidak bepergian ke Italia, Greenland, dan Mauritius. Larangan diberikan dengan alasan kekhawatiran COVID-19. CDC sekarang mencantumkan 84 tujuan di klasifikasi 'Level 4: Sangat Tinggi', termasuk hampir seluruh Eropa. Dilansir dari reuters, Selasa (14/12), Departemen Luar Negeri pada Senin juga menambahkan Italia dan...

Eropa akan menyetujui vaksin khusus Omicron apabila diperlukan.

Vaksin Omicron akan Disetujui dalam Empat Bulan ke Depan

REPUBLIKA.CO.ID, AMSTERDAM -- Badan Pengawas Obat Eropa (EMA) baru dapat menyetujui vaksin COVID-19 yang disesuaikan dengan target varian baru Omicron dalam 3-4 bulan apabila diperlukan. Hal ini disampaikan langsung EMA pada Selasa (30/11), seraya menegaskan bahwa vaksin yang ada saat ini akan terus memberikan perlindungan. Saat berbicara di hadapan Parlemen Eropa, Direktur Eksekutif EMA, Emer Cooke, mengaku, tidak tahu apakah para...

Uni Eropa kini sedang menganalisis enam kasus potensial Omicron lainnya.

Selasa , 30 Nov 2021, 19:54 WIB

42 Kasus Omicron Dikonfirmasi di 10 Negara Eropa

Enam dari tujuh negara dengan kasus Omicron tunjukan tren kenaikan.

Selasa , 30 Nov 2021, 19:07 WIB

Tren Kenaikan Kasus Omicron Terjadi di Enam Negara

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan.

Selasa , 30 Nov 2021, 15:45 WIB

Upaya RI Cegah Masuknya Varian Omicron