Anak Gaza yang mengalami malnutrisi di rawat di Rumah Sakit Martir Al-Aqsa di Deir al-Balah di Jalur Gaza tengah, Sabtu, 1 Juni 2024.

WHO: 8.000 Balita Gaza Dirawat Karena Kelaparan

REPUBLIKA.CO.ID, GAZA – Bencana kelaparan buatan Israel di Jalur Gaza kian Parah. Badan Kesehatan Dunia (WHO) melaporkan pada Kamis (13/6/2024), lebih dari 8.000 balita di Gaza harus dirawat karena kelaparan dan kekurangan gizi sejak Israel memulai blokade dan serangannya di wilayah terkepung itu pada 7 Oktober lalu. Korban terkini adalah Hanan Al-Zaanin, seorang gadis Palestina berusia delapan tahun. Ia meninggal karena...

.

34 Syahid Akibat Kelaparan Buatan Israel di Gaza

GAZA – Empat warga sipil Palestina meninggal pada Ahad (31/3/2024) akibat kelaparan di Rumah Sakit Kamal Adwan di Jalur Gaza utara. Jumlah warga Palestina yang meninggal terkait malanutrisi akibat serangan brutal Israel pun telah bertambah menjadi 34 orang. Kantor berita WAFA melaporkan, empat orang, termasuk dua anak, meninggal akibat...