Suasana kota yang hancur akibat banjir di Derna, Libya Selasa, (12/9/2023).

Kemenlu Sebut tak Ada Korban WNI dalam Banjir di Libya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Perlindungan Warga Negara Indonesia (WNI) dan Badan Hukum Indonesia (BHI) Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) RI Judha Nugraha mengungkapkan bahwa tidak ada WNI yang menjadi korban dalam banjir besar di Libya Timur. Banjir besar melanda wilayah Libya timur, seperti kota Benghazi, Sousse, Al Bayda, Al-Marj and Derna (sekitar 1050 Kilometer dari Ibu Kota Libya, Tripoli) pada 11...