Warga berjalan di depan rumahnya yang terendam banjir di Baning Kota, Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat, Senin (15/11/2021). Banjir yang berlangsung hampir empat pekan tersebut berdampak pada terhambatnya roda perekonomian setempat dan aktivitas warga sehari-hari.

Kepala BNPB: Tata Kelola Lingkungan yang Baik Cegah Bencana

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Ganip Warsito mengatakan, bencana hidrometeorologi basah seperti banjir, banjir bandang, dan tanah longsor, seharusnya dapat dicegah dengan berbagai upaya. Salah satunya adalah dengan tata kelola lingkungan yang baik sebagaimana fungsinya dan diimbangi dengan perilaku masyarakat untuk lebih peduli dan memahami tentang pemanfaatan alam yang berkelanjutan untuk kehidupan di...

Pekerja membersihkan kanal di Kecamatan Somba Opu, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, Rabu (3/11/2021). Pembersihan kanal tersebut sebagai salah satu upaya mengantisipasi terjadinya banjir seiring adanya peringatan dini dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) terkait potensi curah hujan yang tinggi di sejumlah daerah akibat adanya fenomena La Nina yang diprakirakan terjadi pada akhir tahun 2021

Sabtu , 13 Nov 2021, 10:30 WIB

La Nina dan Nasib Petani

Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI) Jusuf Kalla (kanan) meninjau kesiapan armada saat apel kesiapsiagaan PMI menghadapi bencana dampak La Nina di Jakarta.

Jusuf Kalla Imbau PMI di Daerah Siaga Dampak La Nina

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Palang Merah Indonesia (PMI) menggelar apel kesiapsiagaan dampak bencana La Nina. Ketua Umum PMI Muhammad Jusuf Kalla menginstruksikan PMI di berbagai daerah untuk mempersiapkan penanggulangan dampak bencana tersebut. (Helmut Timothy/Yovita Amalia/Gracia Simanjuntak/Irfansyah N Nasution) (Fakhtar...