Frans Magnis Suseno

Tolak Prabowo, Romo Magnis Tuding Amien Rais Pembuat Jelas Dukungan Islam Garis Keras ke Prabowo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Guru Besar Sekolah Tinggi Filsafat Driyakara sekaligus tokoh rohaniawan Katolik, Romo Frans Magnis Suseno menulis surat terbuka terkait Prabowo Subianto. Dalam surat itu, ia menyatakan keengganannya untuk memilih pasangan nomor urut satu tersebut.  Alasannya, bukan karena program yang ditawarkan. Melainkan, karena pihak yang mendukung Prabowo menuju kursi nomor satu di Indonesia.   "Yang bikin saya khawatir adalah lingkungannya....

Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Prabowo Subianto.

Senin , 01 Oct 2012, 13:10 WIB

Pendukung Prabowo Gugat UU Pilpres