Seorang siswa mengenakan masker dan face shield berjalan memasuki area sekolah saat simulasi pembelajaran tatap muka (PTM) di SDN Cimahi Mandiri 2, Kota Cimahi, Senin (24/5). Pemerintah Kota Cimahi melalui Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Cimahi menggelar simulasi pembelajaran tatap muka (PTM) di 27 TK/Paud, 102 SD dan 38 SMP pada 24-31 Mei 2021. Simulasi tersebut sebagai persiapan pelaksanaan pembelajaran tatap muka yang rencananya digelar pada 19 Juli mendatang. Foto: Republika/Abdan Syakura

In Picture: Ujicoba Pembelajaran Tatap Muka di SDN Cimahi Mandiri

REPUBLIKA.CO.ID, CIMAHI -- Seorang siswa mengenakan masker dan face shield berjalan memasuki area sekolah saat simulasi pembelajaran tatap muka (PTM) di SDN Cimahi Mandiri 2, Kota Cimahi, Senin (24/5). Pemerintah Kota Cimahi melalui Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Cimahi menggelar simulasi pembelajaran tatap muka (PTM) di 27 TK/Paud, 102 SD dan 38 SMP pada 24-31 Mei 2021. Simulasi tersebut sebagai persiapan pelaksanaan...

Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman, melakukan monitoring PTM di SMPN 1 Garut dan SMPN 2 Garut, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut, Selasa (20/4).

Pembelajaran Tatap Muka di Garut Efektif pada Juli

REPUBLIKA.CO.ID, GARUT--Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut memastikan pembelajaran tatap muka (PTM) di sekolah akan mulai efektif pada tahun ajaran baru atau Juli 2021. Saat ini, vaksinasi kepada guru terus dilakukan sebagai salah satu syarat PTM dapat dilakukan. Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman mengatakan, pelaksanana PTM jelas lebih siap di tingkat SMP. Mayoritas sekolah tingkat SMP telah memenuhi standar protokol kesehatan (prokes),...