Siapa Saja Orang yang Dapat Disebut Mati Syahid?

Siapa Saja Orang yang Dapat Disebut Mati Syahid?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dalam syariat Islam dikenal istilah mati syahid yang mendapatkan tempat istimewa di sisi Allah SWT. Orang yang mati syahad nantinya akan masuk surga tanpa dihisab, dan jenazahnya tidak wajib dimandikan atau dikafani. Lantas, siapa saja yang dapat disebut mati syahid dalam Islam? Dalam buku Mati Syahid karya Ustadz Ahmad Sarwat dijelaskan, orang yang mati syahid adalah mereka yang...

Wapres Ajak Umat Islam Teruskan Dakwah Syekh Ali Jaber. Foto: Sejumlah kerabat dan keluarga membawa keranda jenazah Syekh Ali Jaber di Pondok Pesantren Darul Qur

Wapres Ajak Umat Islam Teruskan Dakwah Syekh Ali Jaber

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengajak umat Islam meneruskan cara berdakwah almarhum Syekh Ali Jaber. Wapres mengatakan, Syekh Ali Jaber merupakan sosok ulama yang dapat memberi kesejukan dan ketenangan di dalam dakwahnya."Mari kita lanjutkan syiar dan da’wah mereka dengan terus menyebarkan ajaran islam yang menyejukkan dan menenangkan," kata Ma'ruf melalui siaran pers Sekretaris Wakil Presiden, Kamis (14/1).Wapres juga...