Seorang petugas kepolisian dan warga berusaha membubarkan pelajar pelaku tawuran di Jakarta (ilustrasi).

Tawuran di Daan Mogot, Satu Wartawan Terkena Sabetan Sajam

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seorang wartawan salah satu stasiun televisi, Bintang Prasetheo (26 tahun), warga Asrama Polri Ciracas, Jakarta Timur, terluka akibat terkena sabetan senjata tajam (sajam). Tawuran itu melibatkan dua kelompok yang diduga geng motor.Sebanyak tiga pelaku tawuran di Jalan Daan Mogot Jakarta Barat diamankan Tim Pemburu Preman Polres Metro Jakarta Barat, Ahad (23/12) dini hari WIB. Katim 2...