Afghanistan.

Di Afghanistan, Menteri Yohana Jelaskan Toleransi di Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, KABUL -- Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Yohana Susana Yembise, menghadiri Symposium on the Role and Contribution of Afghanistan Women for Peace. Pertemuan itu menyoroti peran dan kontribusi perempuan Afghanistan bagi perdamaian. Sebagai Menteri Perempuan Indonesia pertama yang mengunjungi Afghanistan, Yohana membawa tujuan kerja sama bilateral di bidang pemberdayaan perempuan. Peran aktif Indonesia akan difokuskan sebagai penjaga...