Wapres KH Maruf Amin

Wapres Pastikan Buka Peluang Kerja Sama Global untuk Sertifikasi Halal

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin memastikan Indonesia membuka peluang kerja sama global untuk sertifikasi halal. Hal ini mengingat tingginya permintaan pasar global terhadap produk halal yang berbanding lurus dengan kebutuhan akan jaminan pemenuhan unsur halal komoditas. Indonesia sebagai negara yang memiliki ekosistem industri halal memadai terutama dalam penetapan sertifikasi halal, membuka peluang kerja sama sebesar-besarnya dengan negara lain. “Kita sudah...

Wakil Presiden KH Maruf Amin bertemu Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim di Kuching, Sarawak, pada Selasa (28/11/2023).

Wapres Ingin ASEAN Jadi Pelopor Ekosistem Halal Hub Terintegrasi

oleh Fauziah Mursid dari Kuching, Malaysia. REPUBLIKA.CO.ID,KUCHING--Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin menginginkan negara di ASEAN sebagai pelopor ekosistem halal hub terintergrasi di berbagai kawasan. Karena itu, saat hadir di pembukaan Global Muslim Business Forum di Kota Kuching-Serawak, Malaysia, Selasa (28/11/2023), Wapres mengajak negara-negara Muslim untuk menyatukan visi dan misi terkait arah pengembangan industri halal global ke depan. "Fokus diperlukan pada peningkatan...