Selasa 31 Mar 2015 17:27 WIB
Situs Islam Diblokir

MUI: Situs Islam Sebagian Besar Isinya Bagus

Rep: Dyah Ratna Meta Novia/ Red: Ichsan Emrald Alamsyah
Situs hidayatullah.com menjadi salah satu situs yang diblokir Kemenkominfo
Foto: Istimewa
Situs hidayatullah.com menjadi salah satu situs yang diblokir Kemenkominfo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) Hasanuddin mengatakan, isi situs-situs Islam itu yang tahu persis pemerintah dengan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). Menurut Hasanuddin, situs-situs Islam itu sebagian besar isinya bagus.

"Namun kalau memang ada situs yang isinya provokatif dan radikal sebaiknya memang diperingatkan," katanya, Selasa, (31/3).

 

Tetapi, ujar Hasanuddin, kalau memang ada situs Islam yang provokatif dan radikal sebaiknya dipanggil dulu. Diberi peringatan pertama, lalu diberi peringatan kedua secara bertahap.

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement