Senin 29 Apr 2024 17:05 WIB

Peringati HUT Provinsi Lampung, BUMMas Kuralin Berdaya Krui Ikuti Bazar UMKM

BUMMas Kuralin binaan Jamkrindo dan Rumah Zakat hadir dengan karya tas anyaman

Badan Usaha Milik Masyarakat (BUMMas) Kuralin Berdaya Krui binaan PT Jamkrindo dan Rumah Zakat ikut berpartisipasi dalam kegiatan Bazar UMKM Memperingati HUT Provinsi Lampung yang ke 60. kegiatan ini berlangsung dari tanggal 24-28 April 2024 bertempat di Lapangan Korpri Kantor Gubernur Lampung.
Foto: dok Rumah Zakat
Badan Usaha Milik Masyarakat (BUMMas) Kuralin Berdaya Krui binaan PT Jamkrindo dan Rumah Zakat ikut berpartisipasi dalam kegiatan Bazar UMKM Memperingati HUT Provinsi Lampung yang ke 60. kegiatan ini berlangsung dari tanggal 24-28 April 2024 bertempat di Lapangan Korpri Kantor Gubernur Lampung.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR LAMPUNG -- Badan Usaha Milik Masyarakat (BUMMas) Kuralin Berdaya Krui binaan PT Jamkrindo dan Rumah Zakat ikut berpartisipasi dalam kegiatan Bazar UMKM Memperingati HUT Provinsi Lampung yang ke-60. kegiatan ini berlangsung dari tanggal 24 --- 28 April 2024 bertempat di Lapangan Korpri Kantor Gubernur Lampung. 

Kegiatan dibuka oleh Ketua PKK Provinsi Lampung didampingi Sekretaris Daerah Provinsi Lampung dan jajaran SKPD lainnya. Kegiatan Bazar UMKM ini diikuti oleh 15 Kabupaten/Kota yang ada di Lampung, dan salah satu perwakilan dari Kabupaten Pesisir Barat Lampung adalah BUMMas Kuralin Berdaya Krui dengan produk unggulannya Kuralin Bag atau Tas Anyaman Plastik.

Harapannya dengan mengikuti kegiatan Bazar ini sebagai promosi dan bisa menaikkan omzet penjualan sehingga nantinya bisa bedampak pada perbaikan ekonomi para pengurus BUMMas.

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement