OJK

OJK Berharap Aksi Damai 212 tak Berdampak Buruk pada Pasar Modal

REPUBLIKA.CO.ID, NUSA DUA -- Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Nurhaida mengatakan, belum ada dampak aksi damai 2 Desember 2016 (212) terhadap pasar modal. Nurhaida pun berharap aksi tersebut berlangsung damai dan tidak memberikan pengaruh buruk pada pasar. "Semoga sudah diantisipasi dalam arti masyarakat percaya demo hari ini berlangsung damai. Semoga tidak berpengaruh pada pasar," ujar...