Perubahan iklim (ilustrasi).

Pengadilan Tinggi London Sebut Aksi Iklim Terbaru Langgar Hukum

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengadilan Tinggi London memutuskan bahwa rencana aksi iklim terbaru Inggris telah melanggar hukum karena risiko implementasi. Dalam putusannya pada Jumat, pengadilan menyatakan, anggaran karbon yang ditetapkan pada 2023 untuk memenuhi target net zero 2050 ditetapkan tanpa bukti bahwa anggaran dapat dicapai. Putusan ini berarti Inggris harus mengajukan rencana baru untuk kedua kalinya, dan menjadi tantangan lebih lanjut bagi...