Truk bantuan kemanusiaan masuk melalui penyeberangan Kerem Shalom dari Mesir ke Jalur Gaza, di Rafah, Rabu, 22 Januari 2025, beberapa hari setelah kesepakatan gencatan senjata antara Israel dan Hamas mulai berlaku.

Perbatasan Rafah Sisi Mesir akan Dibuka Kembali Beberapa Hari ke Depan

REPUBLIKA.CO.ID, KAIRO -- Perbatasan Rafah yang menghubungkan Gaza dengan Mesir akan dibuka kembali dalam beberapa hari ke depan dengan kehadiran pengamat Eropa dan Palestina, kata Gubernur Mesir pada Rabu (29/1). “Bagian Mesir di perbatasan Rafah sepenuhnya siap untuk beroperasi,” ujar Gubernur Sinai Utara, Khaled Mojawer. “Masalahnya ada di sisi Palestina, akibat kerusakan yang disebabkan oleh operasi militer Israel,” tambahnya. Gubernur menegaskan bahwa terminal...

Jusuf Kalla.

Jusuf Kalla Kagumi Kehebatan Warga Gaza, Ini Penjelasannya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) Muhammad Jusuf Kalla mengagumi kehebatan warga Gaza Palestina. Mereka adalah sekumpulan orang-orang pilihan yang sejak lama dijajah zionis Israel. Warga Gaza menjadi perhatian dunia karena menjadi objek kebiadaban Israel. Militer Israel melakukan segala kebrutalan terhadap mereka yang sulit diungkapkan dalam bentuk kata-kata dan tulisan. Namun demikian, mereka tetap tegar menghadapi semua itu....