'Putri' kandung Elon Musk Vivian Gina Wilson adalah transgender

Trump Menang, Kaum LGBT Ketar-ketir Termasuk 'Putri' Kandung Elon Musk, Bagaimana Bisa?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA—Vivian Gina Wilson, putri miliarder Elon Musk, mengisyaratkan bahwa ia akan meninggalkan Amerika Serikat setelah Donald Trump, kandidat yang didukung oleh ayahnya dengan dana puluhan juta dolar, memenangkan pemilihan presiden. “Saya sempat memikirkannya, tapi kemarin (pemungutan suara pada hari Selasa) memastikannya untuk saya,” kata Wilson, 20 tahun, yang adalah seorang pria dan transgender. “Saya tidak melihat masa depan saya di...

Warga Palestina berkumpul di dekat sebuah bangunan yang hancur akibat serangan udara Israel di kota Khan Younis, Jalur Gaza selatan, Jumat, 25 Oktober 2024.

UNRWA: Pelarangan oleh Israel Rampas Hak Belajar Anak Palestina

REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Badan PBB untuk pengungsi Palestina, UNRWA, menegaskan bahwa pelarangan kegiatan mereka oleh Israel merampas hak anak-anak Palestina untuk menuntut ilmu. Komisaris Jenderal UNRWA Philippe Lazzarini menyerukan pihak-pihak terkait untuk mengakhiri agresi Israel di Jalur Gaza ketimbang melarang kegiatan badan PBB itu. "Anak-anak dan pendidikan mereka seringkali luput dalam diskusi di mana para 'ahli' atau politisi membahas pengganti UNRWA," katanya. Tanpa...