Pelatih Chelsea Mauricio Pochettino.

Pelatih Chelsea Tatap Hal Ini Sebagai Solusi Efektif untuk Atasi Keterpurukan Timnya

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Chelsea menyentuh level terendah sejak resmi ditangani Mauricio Pochettino pada awal musim ini. Untuk pertama kalinya pada musim ini, The Blues menelan kekalahan di dua laga secara beruntun. The Blues pun belum benar-benar bisa keluar dari keterpurukan. Setelah dibekap Manchester United, 1-2, tengah pekan lalu, Chelsea ditundukan Everton, 0-2, Ahad (10/12/2023) malam WIB. Dua kekalahan beruntun ini menjadi...

Alexander Isak of Newcastle United (R) in action against Benoit Badiashile of Chelsea (L) during the English Premier League soccer match between Newcastle United and Chelsea FC in Newcastle, Britain, 25 November 2023.

Newcastle Hancurkan Chelsea, Pochettino: Pertandingan Terburuk Musim Ini

REPUBLIKA.CO.ID, NEWCASTLE -- Newcastle United langsung mematikan momentum kebangkitan Chelsea di Liga Primer Inggris. The Magpies menggebuk Chelsea 4-1 di St James Park dalam laga yang diwarnai kartu merah untuk Reece James pada babak kedua, Sabtu (26/11/2023). Alexander Isak mencetak gol sekembalinya dari cedera, sementara dua gol cepat di babak kedua dan gol telat dari Anthony Gordon memberi memastikan kemenangan Newcastle. Isak,...