Arab Saudi menggenjot vaksinasi Covid-19 tahap kedua. Virus Covid-19 (ilustrasi)

Arab Saudi Catat Temuan Kasus Varian Delta

IHRAM.CO.ID, RIYADH — Juru bicara resmi Kementerian Kesehatan, Dr Muhammad Al Abdel Ali, menyatakan varian Delta dari virus corona telah ditemukan kasusnya di Kerajaan. Menurutnya cara terbaik untuk melawan varian mematikan itu adalah dengan menyelesaikan dua dosis vaksinasi Covid-19. Juru bicara tersebut, dalam konferensi pers  pada Ahad (15/8) menjelaskan bahwa varian Delta saat ini dianggap paling cepat menyebar di dunia. Varian delta juga...

Perumdam Purbalingga Minim Terdampak Covid 19. Owabong Waterpark, Purbalingga, Jawa Tengah

Perumdam Purbalingga Minim Terdampak Covid 19

REPUBLIKA.CO.ID,PURBALINGGA -- Dari sekian banyak Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang dimiliki Pemkab Purbalingga, tidak banyak yang tidak terlalu terpengaruh pandemi Covid 19. Salah satunya, adalah Perumdam (Perusahaan Umum Daerah Air Minum) Tirta Perwira. ''Di tengah kondisi pandemi sekarang, hanya dua BUMD yang tidak terlalu terdampak pandemi. Selain Perumda Puspahastama yang bergerak di bidang perdagangan kebutuhan pokok, adalah Perumdam Tirta...