Ilustrasi. Taman Safari Indonesia mengantisipasi lonjakan pengunjung pada musim libur Lebaran tahun ini.

Calon Pengunjung Taman Safari Diimbau Beli Tiket Online

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Taman Safari Indonesia mengantisipasi lonjakan pengunjung pada musim libur Lebaran tahun ini. Kebijakan cuti bersama untuk libur Lebaran tahun ini diprediksi membuat kunjungan masyarakat ke tempat wisata tersebut naik. Karena itu, pengelola Taman Safari Indonesia, Cisarua, Bogor, Jawa Barat mengimbau calon pengunjung membeli karcis masuk secara online pada musim libur Hari Raya Idul Fitri tahun ini. "Kami menganjurkan...

Pelanggan GoFood bisa mengunjungi instalasi kreasi ragam menu pilihan sambil ngabuburit di enam lokasi, salah satunya di Grand Indonesia, Jakarta Pusat. GoFood meluncurkan kurasi menu hampers dan personalisasi kartu ucapan.

GoFood Kurasi Aneka Menu Bingkisan, Mungkinkan Personalisasi E-card

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Layanan pesan-antar makanan dari Gojek, GoFood, meluncurkan kurasi menu bingkisan (hampers) dan fitur personalisasi kartu ucapan elektronik (e-card) agar pelanggan dapat terus bersilaturahim secara virtual di bulan Ramadhan. Inovasi juga dilatarbelakangi oleh semakin tingginya minat masyarakat dalam mengirimkan bingkisan secara mudah melalui GoFood. "Pada 2021, pesanan hampers di GoFood meningkat 24 persen dibandingkan tahun sebelumnya," kata Global Head of...