Qatar

Kena Blokade, Qatar Mengaku tak akan Menyerah

REPUBLIKA.CO.ID, DOHA -- Menteri Luar Negeri Qatar, Syeikh Mohammed bin Abdulrahman Al Thani, mengatakan, Qatar tidak akan menyerah pada tekanan yang diberikan oleh negara-negara tetangganya. Negara itu juga tidak akan mengubah kebijakan luar negerinya, untuk menyelesaikan perselisihan di wilayah.Syeikh Mohammed bin Abdulrahman membuat pernyataan itu di Doha pada Kamis (8/6), beberapa hari setelah Bahrain, Arab Saudi, Mesir, Uni Emirat...

 Donald Trump mengumumkan Amerika Serikat menarik diri dari perjanjian iklim Paris.

Trump Minta Raja Salman Serukan Persatuan di Teluk

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Presiden AS Donald Trump meminta Raja Salman dari Arab Saudi menyerukan persatuan di Teluk di tengah blokade terhadap Qatar. Sebelumnya, Trump mengatakan tindakan Saudi mengisolasi Qatar menandai dimulainya era berakhirnya terorisme.Sejumlah negara Teluk memutuskan hubungan diplomatik dengan Qatar, Senin lalu. Qatar dengan keras menyangkal mendukung radikalisme. Langkah memblokade Qatar itu berpengaruh pada harga minyak, perjalanan dan...