Pemain Inter Milan Romelu Lukaku  dan pemain Juventus  Juan Cuadrado berdebat setelah pertandingan sepak bola leg pertama semifinal Piala Italia antara Juventus dan Inter Milan, di Stadion Allianz, di Turin, Italia,  Rabu (5/4/2023) dini hari.

Juventus Diberi Peringatan Keras, Lepas Vlahovic demi Dapatkan Lukaku adalah Blunder Besar

REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Kelanjutan kiprah Romelu Lukaku di Liga Italia pada musim depan menjadi salah satu sorotan utama dalam beberapa pekan terakhir. Juventus muncul sebagai klub yang dikabarkan tengah melakukan negosiasi dengan penyerang asal Belgia tersebut. Kembali ke Inter Milan pada awal musim ini, Lukaku datang dengan status pemain pinjaman dari Chelsea. Lukaku mampu mengemas 14 gol dan tujuh assist dari...

Kapten tim Juventus (tengah) Leonardo Bonucci.

Satu Lagi Pemain Juventus yang Pilih Setia, Tolak Tawaran Klub-Klub Kaya

REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Sekali lama berkostum Juventus, sulit bagi pemain mana pun untuk berpindah hati. Kini, Leonardo Bonucci dikabarkan mendapat tawaran dari Newcastle United dan beberapa klub Arab Saudi. Ia bertekad untuk bertahan di Juventus. Bonucci bukan lagi pilihan utama di lini belakang Juve. Sesuatu yang lumrah. Usianya telah menyentuh angka 36. Ia juga mulai sering akrab dengan cedera. Belakangan, berbagai...