Kampanye Setop Bullying

Cegah Bullying, DPR: Batasi Game Online dan Perkuat Pendidikan Karakter

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPR RI Bidang Korpolkam Lodewijk F Paulus meminta pemerintah untuk melakukan kontrol atas game online. Menurut dia, ada beberapa pengaruh buruk dari game tersebut yang perlu pengawasan agar tidak dikonsumsi anak-anak. Ia mengatakan hal itu untuk merespons maraknya bullying di kalangan pelajar. Kemudian, Lodewijk mendorong penguatan pendidikan karakter pada anak-anak. Pendidikan karakter di sekolah, kata...

bullying - ilustrasi

SMAN 3 Investigasi Video Bullying 'Kakak Senior'

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Aksi kekerasan berlatarbelakang senioritas terjadi di SMAN 3 Jakarta, Setiabudi, Jakarta Selatan. Dalam kejadian tersebut menimpa seorang pelajar kelas X SMAN 3 berinisial A (15) yang terekam video berdurasi 37 detik mendapatkan perlakuan bullying dari empat seniornya kelas XII. Kepala Sekolah SMAN 3, Ratna Budiarti mengatakan aksi bullying yang dilakukan para pelajar kelas XII terhadap seorang pelajar...

Fahira Idris

Selasa , 14 Oct 2014, 21:59 WIB

Komite III DPD Seriusi Maraknya Kekerasan Anak