Pelajar mencuci tangan sebelum masuk kelas saat pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) secara penuh di SDN 033 Jalan Asmi, Kota Bandung.

Siswa Diimbau Disiplin Terapkan Protokol Kesehatan di Sekolah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pemerintah mengimbau siswa tetap waspada terhadap penyebaran Covid-19 di sekolah. Hal itu berkaitan dengan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) yang sudah dilakukan secara terbatas. Juru Bicara Pemerintah intui Covid-19 Reisa Broto Asmoro mengatakan para orang tua harus memperhatikan aktivitas anak ketika di sekolah. Salah satunya yakni tetap menjaga protokol kesehatan. Selain itu, siswa diimbau untuk tidak bertukar tempat makan selama...

 Seorang petugas kesehatan mengambil sampel usap hidung seorang wanita untuk tes COVID-19 di Hyderabad, India, Rabu, 5 Januari 2022. Komisi Nasional (Komnas) Perlindungan Hak Anak India mengungkapkan, hampir 150 ribu anak di negara tersebut menjadi yatim dan yatim piatu selama pandemi Covid-19.

Hampir 150 Ribu Anak di India Jadi Yatim Selama Pandemi 

REPUBLIKA.CO.ID, NEW DELHI -- Komisi Nasional (Komnas) Perlindungan Hak Anak India mengungkapkan, hampir 150 ribu anak di negara tersebut menjadi yatim dan yatim piatu selama pandemi Covid-19. India saat ini merupakan negara dengan jumlah kasus virus corona tertinggi kedua di dunia. Dilaporkan Sputnik, Selasa (18/1), Komnas Perlindungan Hak Anak India mengungkapkan, sejak April 2020, sebanyak 147.492 anak di negara tersebut telah...