Sesmenpora Gatot S Dewa Broto. Kemenpora menggelar rapat dengan PSSI membahas Piala Dunia U-20 2021.

Kemenpora Rapat dengan PSSI Bahas Piala Dunia U-20 2021

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI menggelar rapat dengan PSSI terkait Piala Dunia U-20 2021. Kedua institusi membicarakan persiapan Indonesia menjadi tuan rumah di Kantor Kemenpora, Rabu (8/1).  Selain Kemenpora dan PSSI, terdapat pula perwakilan dari Kementerian PUPR dan Kementerian Keuangan terkait infrastruktur dan keuangannya.   Sekretaris Kemenpora, Gatot S Dewa Broto menyampaikan pada PSSI selaku induk dari penyelenggara...

Rapat koordinasi Kemenko PMK dan sejumlah kementerian mengenai kepemudaan di Jakarta, Jumat (29/11).

Kemenpora Kolaborasi Program Kepemudaan dengan Kemenko PMK

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) melakukan sinergi dengan Kementerian Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) dalam mengolaborasikan berbagai program wirausaha muda pemula. Dipimpin Asdep kepemudaan Kemenko PMK Alfredo Seni Fenat memimpin rapat koordinasi pengembangan kewirausahaan pemuda dengan beberapa kementerian terkait serta sejumlah lembaga digelar di Jakarta, Jumat (29/11).   Menurut asisten Deputi Kewirausahaan Pemuda, Deputi Bidang...