Kereta Cepat Jakarta-Bandung yang akan diresmikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Stasiun KCJB Halim. Penumpang kereta cepat di Stasiun Halim bisa menggunakan Transjakarta dari Cawang.

Penumpang Kereta Cepat Halim Sudah Bisa Naik Transjakarta dari Cawang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menghadirkan layanan anyar koridor 7W (Cawang-Stasiun Halim Kereta Cepat Jakarta-Bandung/KCJB). Layanan itu dihadirkan untuk mengintegrasikan akses penumpang yang menggunakan KCJB atau Whoosh dari Kereta Cepat Indonesia-China (KCIC). Kepala Departemen Humas dan Corporate Social Responsibility (CSR) PT Transjakarta, Wibowo, mengatakan rute integrasi dengan kereta cepat Whoosh itu beroperasi sejak Kamis (28/9/2023). Layanan rute 7W Cawang-Stasiun...

Penumpang bersiap menaiki Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) saat uji coba dari Jakarta menuju Bandung, di Stasiun Halim, Jakarta, Jumat (15/9/2023). PT KCIC (Kereta Cepat Indonesia China) menjalankan ujicoba operasional dengan penumpang tidak berbayar dengan total 8 perjalanan per hari dari Stasiun Halim ke Tegalluar dan kapasitas penumpang 2200 orang per hari dari tanggal 14 September hingga 30 September 2023.

Kenapa Kereta Cepat Indonesia Namanya Whoosh?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyampaikan bahwa Kereta Cepat Jakarta-Bandung kini memiliki identitas jenama atau merek yaitu “Whoosh” setelah melalui sayembara yang dilakukan oleh tim penilai. "Atas arahan Bapak Presiden Joko Widodo, kita perlu memberikan identitas jenama atau identitas merek atau branding, yang mencerminkan nilai-nilai dari kereta api cepat yang menjadi prestasi dan kebanggaan Indonesia," ujar Menhub...